Perancangan Aplikasi Rekomendasi Pemilihan Lokasi Rumah dengan Memanfaatkan Fuzzy Database Metode Tahani
DOI:
https://doi.org/10.34148/teknika.v4i1.33Keywords:
Fuzzy Database model Tahani, Fire Strength, RekomendasiAbstract
Pemilihan lokasi rumah memerlukan beberapa kriteria yang cocok dengan kebutuhan konsumen. Biasanya konsumen mencari informasi perumahan lewat brosur-brosur rumah atau mengunjungi pameran perumahan. Hal itu dirasa kurang efektif karena memerlukan waktu yang lama. Salah satu cara dalam menentukan lokasi rumah adalah dengan menggunakan fuzzy database dengan model Tahani. Fuzzy database model Tahani merupakan salah satu metode yang dapat digunakan pada proses pengambilan keputusan. Dalam penelitian ini, aplikasi fuzzy database model Tahani dibangun untuk membantu pihak agen perumahan dalam memberikan rekomendasi rumah kepada konsumen, sehingga konsumen dapat memilih rumah sesuai dengan kriteria yang dipilihnya dengan lebih cepat dan mudah. Pada aplikasi yang telah dibangun, hasil rekomendasi rumah didasarkan pada nilai derajat keanggotaan dan fire strength (nilai kebenaran) dari proses perhitungan di dalam aplikasi tersebut.Downloads
Download data is not yet available.
References
[1] Kusumadewi, Sri dan Hartati, Sri. (2006), Neuro-Fuzzy: Integrasi Sistem Fuzzy dan Jaringan Syaraf, Graha Ilmu, Yogyakarta.
[2] Kusumadewi, Sri dan Purnomo, Hari. (2010), Aplikasi Logika Fuzzy untuk Pendukung Keputusan, Graha Ilmu, Yogyakarta.
[3] Connolly, Thomas and Carolyn Begg (2005). Database System: A Practical Approach to Design, Implementation, and Management, 4th ed. Addison Wesley.
[4] Davis William S. (1998). Business System Analysis & Design. Thomson Publ.
[5] Jeffry, H. A. (1999). Modern System Analysis & Design. Addison-Wesley : California.
[6] Putri Martasari Rindriana (2012). Kelebihan dan Kekurangan dari Perangkat Lunak yang menangani semua pengaksesan Database. Seamolec.
[7] Suhendar A. (2002). Visual Modelling Menggunakan UML dan Rational Rose, Informatika Bandung, Bandung.
[8] Microsoft Visual Studio History. Tersedia di : <http://www.devarticles.com/c/b/VB.Net/>
[9] Teori Flowchart. Tersedia di:< http://www.academia.edu/7522478/System_Flowchart>
[2] Kusumadewi, Sri dan Purnomo, Hari. (2010), Aplikasi Logika Fuzzy untuk Pendukung Keputusan, Graha Ilmu, Yogyakarta.
[3] Connolly, Thomas and Carolyn Begg (2005). Database System: A Practical Approach to Design, Implementation, and Management, 4th ed. Addison Wesley.
[4] Davis William S. (1998). Business System Analysis & Design. Thomson Publ.
[5] Jeffry, H. A. (1999). Modern System Analysis & Design. Addison-Wesley : California.
[6] Putri Martasari Rindriana (2012). Kelebihan dan Kekurangan dari Perangkat Lunak yang menangani semua pengaksesan Database. Seamolec.
[7] Suhendar A. (2002). Visual Modelling Menggunakan UML dan Rational Rose, Informatika Bandung, Bandung.
[8] Microsoft Visual Studio History. Tersedia di : <http://www.devarticles.com/c/b/VB.Net/>
[9] Teori Flowchart. Tersedia di:< http://www.academia.edu/7522478/System_Flowchart>
Downloads
Published
2015-12-02
Issue
Section
Articles
How to Cite
Perancangan Aplikasi Rekomendasi Pemilihan Lokasi Rumah dengan Memanfaatkan Fuzzy Database Metode Tahani. (2015). Teknika, 4(1), 23-28. https://doi.org/10.34148/teknika.v4i1.33